Cara Mendapat Followers Twitter Dengan Cepat Real Human
Bicara soal twitter, akhir-akhir ini banyak para remaja yang ingin mendapatkan follower twitter yang banyak dengan cara yang instan. Namun setelah saya cek, ternyata cara yang mereka lakukan itu kurang baik. Alasannya karena biasanya cara yang mereka lakukan adalah dengan bergabung dengan situs SPAMMER. Selain merugikan, follower yang kita dapat dari situs spammer tidak akan bertahan lama dan akan langsung men-unfollow kita. Oleh karena itu disini saya akan coba memberikan tutorial bagaimana cara mendapatkan banyak follower dengan gratis tanpa harus membeli followers.
Bagaimana cara menambah followers twitter dengan cepat dan gratis? Ada banyak situs yang dapat digunakan untuk membantu anda dalam kampanye memperbanyak followers twitter yang potensial, saya merekomendasi FollowLike sebagai situs untuk menambah followers anda.
CARA MENDAFTAR DI FOLLOWLIKE
- Klik Banner dibawah ini
- Isi kolom Quick Register yang berada disebelah kiri layar anda
- Setelah anda selesai mengisi, klik submit ,
- Selanjutnya, buka email anda (email yang anda gunakan untuk mendaftar).
- Klik link aktifasi yang berada pada email anda.
- Jika muncul pesan seperti diatas, Selamat Anda sudah terdaftar di FollowLike
CARA MENDAPATKAN FOLLOWERS TWITTER
- Anda login dengan akun anda,
- Pada menu home akun anda, arahkan mouse ke My Account --> My Exchanges --> klik Add New Exchanges
- Pada tab Add Exchange pula, anda pilih type Twitter Followers
- Masukkan data akun twitter anda, seperti
- Alamat akun twitter anda,
- Username,
- CPC, pilih yang paling tinggi, agar user lain tertarik untuk menfollow twitter anda. Untuk akun free atau standar hanya diberi 1-15 CPC saja.
Setelah ini, siap-siap akun anda akan di follow tahap demi tahap setiap harinya oleh user lain. Semakin banyak user yang memfollow anda, maka coin anda akan semakin berkurang. Nah tentu anda bertanya bagaimana cara menambah koin?
CARA MENAMBAH COIN
- Arahkan kursor mouse pada menu Earn Coins --> Sosial Networking --> Twitter Services --> klik TwitterFollowers
- Selanjutnya tampak seperti gambar dibawah ini. Pilih salah satu user dengan jumlah coin yang tinggi untuk kita follow akunnya. #Nah inilah alasan saya ketika anda ingin mendaftarkan akun twitter anda, untuk memilih CPC yang paling tinggi. Agar user lain tertarik untuk memfollow anda. :-)
- Setelah itu, anda klik tombol follow. Nanti akan muncul Popup seperti dibawah ini.
- Langsung follow aja, setelah itu tutup pop up tadi. Kemudian klik konfirm.
- Coin anda akan bertambah sesuai dengan jumlah CPC dari user yang anda follow.
- Lakukan terus hingga jumlah koin anda lebih dari cukup.
- Nah ini katanya mau nambah follower kok malah jadi nambah following. Tentunya anda berkata demikian.
Post a Comment
~Pengunjung yang shaleh dan shalehah pasti meninggalkan jejak ~
~Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau titip link, akan dihapus~
::::::::::::::::::::::::::::::Powered by :Blogger Rizky in Here::::::::::::::::::::::::::::::::::